Tim Opsnal Polres Toba Berhasil Amankan Juru Tulis Togel Online

    Tim Opsnal Polres Toba Berhasil Amankan Juru Tulis Togel Online

    TOBA-Menindak lanjuti arahan Kepala Kepolisian Resort Toba, Tim Opsnal satuan reserse kriminal berhasil mengamankan seorang juru tulis ( jurtul ) Togel dari Komplek Tanah Lapang, Kelurahan Napitupulu, , Kecamatan Balige, Kabupaten Toba

    Penangkapan seorang juru tulis Togel berinisial KS ( 44 ) berkat adanya informasi dari warga bahwasanya ada seorang pria yang melakukan praktik perjudian togel online disitus Udin Togel, " Ujar Kepala Kepolisian resort Toba melalui Kasi Humas Polres Toba IPTU Bungaran Samosir

    Dalam keterangan tertulisnya, Kasi Humas Polres Toba IPTU Bungaran Samosir juga menjelaskan, dari hasil penangkapan, Satuan reserse kriminal Kepolisian Resort Toba juga berhasil menyita barang bukti seperti satu unit handphone merk Redmi berwarna hitam

    Dari dalam handphone tersangka, Tim Opsnal Kepolisian Resort Toba juga menemukan situs UDINTOGEL yang berisi angka angka tebakan Togel Sidney, Selain itu Tim Opsnal juga berhasil mengamankan satu unit Handphone merk Nokia warna hitam berisi angka-angka tebakan togel dan enam potongan kertas yang berisi angka tebakan togel, uang tunai sebesar Rp 151.000, " Sebutnya

    Kasi Humas Polres Toba IPTU Bungaran Samosir juga menerangkan bahwa kumpulan nomor dari pemesan angka tebakan togel ini dikirim ke situs online judi UDINTOGEL sesuai yang tertulis pada Handphone tersangka.

    "Atas perbuatannya tersangka dijerat Pasal : 303 ayat ( 1 ) Subs Pasal 303 Bis ayat (1) KUHPidana dengan acaman 4 tahun penjara, " Ujar Kepala Kepolisian resort Toba melalui Kasi Humas Polres Toba IPTU Bungaran Samosir ( Karmel )

    TOBA
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Diduga Mendapat Restu, Bandar Togel Berinisial...

    Artikel Berikutnya

    Red Devil Resahkan Nelayan Tradisional,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Antisipasi Lonjakan Penumpang Selama Mudik Lebaran 2022, PT ASDP Sibolga Akan Operasikan Dua Unit Kapal Motor di Lintasan Ambarita Ajibata
    Antisipasi Lonjakan Penumpang Jelang Libur Natal dan Tahun Baru 2023, PT ASDP Danau Toba Akan Percepat Bongkar Muat
    KMP Pora Pora Docking, Ini Jadwal Sementara Lintasan Ajibata-Ambarita
    Dipekerjakan Selama Lima Bulan, Dua Mantan Aparat Desa Sihiong Tak Dapatkan Hak Gaji
    Kapolres Toba Resmikan Kantor Polsubsektor Ajibata, Wakil Bupati Tekankan Pembrantasan  Narkoba
    Dipekerjakan Selama Lima Bulan, Dua Mantan Aparat Desa Sihiong Tak Dapatkan Hak Gaji
    Toyota Hiace Damri Jurusan Tarutung Hantam Sepeda Motor, Suami Istri Tewas di Lokasi
    Jamin Kenyamanan Wisatawan, KSOPP Danau Toba Terjunkan Personilnya di Seluruh Pelabuhan Keberangkatan
    Antisipasi Lonjakan Penumpang Selama Mudik Lebaran 2022, PT ASDP Sibolga Akan Operasikan Dua Unit Kapal Motor di Lintasan Ambarita Ajibata
    Putuskan Terdakwa Dugaan Korupsi Bebas, Kejari Toba Samosir Bakal Laporkan Hakim Pengadilan Tipikor Medan ke Komisi Yudisial
    Ditandai Pengangkatan Bendera Start, Pj Gubernur Sumatera Utara Bersama Pembina dan Ketua IMI Sumut Lepas 42 Pereli
    Jelang Libur Sekolah, Toba Caldera Resort Siapkan Event dan Atraksi Outbound untuk Hibur Pengunjung
    Antisipasi Kecelakaan di Perairan Danau Toba, Basarnas Gelar Simulasi Penyelamatan
    Ocean Cleanup Day, Jajaran PT ASDP Danau Toba Gelar Aksi Bersih-Bersih
    Diduga Korban Pembunuhan, Jajaran Polres Toba Lakukan Penyelidikan Terkait Tewasnya Wanita Bertato di Laguboti

    Ikuti Kami